Search This Blog

Monday, February 5, 2018

SENJA IMPIAN

Sejak kita berjarak
Sengaja aku tak terlalu perduli dengan senja
Bukan aku takut diserbu bosan
Bukan jua aku berhenti mencinta
Hanya sekedar mengurangi gebuan harapan pertemuan
Karena kaulah senja impian
Yang telah menetap pada hati yang bertuan

31 Januari  2018

No comments:

Post a Comment